Merti Dusun Bawuran I dan Bawuran II

16 November 2017
Administrator
Dibaca 145 Kali
Merti Dusun Bawuran I dan Bawuran II

Acara ini diadakan di dusun Bawuran I dan Bawuran II setiap tahunnya, biasanya diadakan setiap bulan Desember. Adapun tujuannya adalah ucapan terima kasih kepada Tuhan Yang Maha Esa atas keberhasilan dalam panen hasil bumi yang melimpah dan melestarikan kebudayaan nenek moyang yang telah turun temurun

Dari kaum laki – laki dan perempuan baik tua muda dan anak anak ambil bagian dalam acara ini.