Info Stok Darah dan Donor Darah PMI Kota Yogyakarta
SMS CENTER : 085741550000
Info stok darah bisa diperoleh melalui SMS Gateway dengan format SMS :
- INFO STOK WB
- INFO STOK PRC
- INFO STOK TC
- INFO STOK LP
- INFO STOK FFP
- INFO STOK WE
- INFO STOK
KIRIM KE 085741550000 sesuai informasi yang anda butuhkan.
Bagi pendonor darah sukarela bisa mengakses kapan waktunya donor kembali dengan format ketik SMS:
INFO DONOR kirim ke 085741550000
Â
Jadwal Donor Bisa diakses di:
SMS: INFO MU tgl/bln/thn
kirim ke 085741550000Â
FBÂ Â Â Â Â Â Â Â : udd Kota Yogyakarta
Twitter : @uddkotayogya
Email  : uddkotayk@yahoo.com
Â
TATA CARA DONOR DARAH
1. Mengisi Formulir Donor
2. Menyerahkan kartu donor darah bagi yang sudah mempunyai/ pernah mendonorkan darah
3. Donor ditimbang berat badannya
4. Anamnesa sederhana / tabya jawab singkat yang berhubungan dengan syarat-syarat mendonorkan darahÂ
5. Donor dites golongan darahnya dan kadar haemoglobil (HB)
6.Cek tekanan darah / Tensi
7. Setelah memenuhi syarat (sehat menurut dokter / petugas) maka barulah petugas transfusi darah (ATD/PTID) siap untuk menyadap (mengambil) darahnya 350 cc
8. Setelah diambil darahnya pendonor disistirahatkan sejenak ( 5-10 Menit).
7. Minum dan makanan ringan di ruang makan.
8. Selesai (pulang)
Â
CARA MENGADAKAN AKSI SOSIAL DONOR DARAH
1.Mengajukan surat kerjasama dgn format isi: Hari dan tanggal kegiatan, jam, Jumlah calon donor, kontak person yang bisa di hubungi
- Ditujukan Direktur UDD PMI Kota Yogyakarta
- Dikirim via Email:uddkotayk@yahoo.comatau langsung ke PMI Kota Yogyakarta Jl.Tegal gendu 25 Kotagede Yogyakarta Telp: 0274-372176
- Tidak ada biaya administrasi apapun (Gratis)
- Peyelenggara menyediakan Ruangan, Meja dan Kursi secukupnya.
- Akan lebih bahagia bila penyelenggara Pesan Jadwal dahulu via telpon
Â
UDD PMI KOTA YOGYAKARTA Menyediakan :
- Petugas Tehnis Transfusi ygberpengalaman.
- Peralatan medis secukupnya
- Fielbed, Kasur, bantal dll
- Service donor (Makanan ringan, Multivitamin dan Minuman segar)
- Berangkat/ Pulang sendiri dengan Kedaraan Mobil Unit PMI
Sumber :Â http://pmi-yogya.org/layanan/donor
Kirim Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui Admin